FTIK Rencanakan PPL Daring di Masa Pandemi, Berikut Timeline Kegiatannya

Pontianak (ftik.iainptk.ac.id) – Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) merupakan salah satu program magang yang bertujuan untuk meningkatkan kompetensi lulusan FTIK. Idealnya, PPL dilaksanakan di institusi pendidikan dan mahasiswa berhadapan langsung dengan peserta didik. Namun, di masa pandemi COVID-19, FTIK berencana selenggarakan PPL secara daring. Kegiatan PPL tersebut rencananya akan dilaksanakan di lokasi masing-masing peserta untuk meminimalisir penularan virus corona.

Berikut jadual kegiatan PPL FTIK Tahun 2020:

 

NO

WAKTU KETERANGAN

1

08 s.d 14 September 2020 Pendaftaran peserta PPL FTIK tahun 2020 PPL (Google Form)

2

21 s.d 25 September 2020 Survey Lokasi Mahasiswa PPL dan Pendataan Sekolah (Google Form)
3 25 s.d 26 september 2020

Penentuan Kelompok dan sekolah (Lokasi PPL)

4

28 s.d 30 September 2020

Kegiatan Pembekalan PPL FTIK Tahun 2020

5

01 Oktober 2020 s.d 30 November 2020

Turun ke Lokasi PPL FTIK Tahun 2020

6

06 s.d 20 November 2020

Monitoring Peserta PPL FTIK Tahun 2020

7

24 s.d 28 November 2020

Pengumpulan Nilai serta Laporan Mahasiswa Kegiatan PPL tahun 2020

8 30 November 2020

Penarikan Peserta PPL FTIK Tahun 2020

9 01 s.d 07 Desember 2020

Rekap Nilai dan Pembuatan Laporan Kegiatan PPL FTIK Tahun 2020

Penulis: Dian Kartika Sari

Editor: Arief Adi Purwoko

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *